Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa pegusul PKM, peraturan terbaru dari DIKTI bahwa setiap dosen hanya dapat membimbing sampai 10 proposal PKM.
Adapun prosedur pengunggahan proposal PKM online di simlitabmas.dikti.go.id sebagai berikut:
- Proposal PKM yang sudah di revisi dan sudah jadi dikumpulkan ke Mawa maksimal 5 Nov 2012 untuk ditandatangani PR3.
- Hasil proposal yang sudah ditandantangai kemudian discan pada bagian \"pengesahan\" kemudian di upload ke http://simlitabmas.dikti.go.id
- Upload proposal mulai 29 Okt s.d. 9 November 2012.
- Setelah melakukan upload mahasiswa wajib mengumpulkan 1 eksemplar proposal PKM (hardcopy) ke Mawa sebagai arsip, maksimal 9 Nov.
Bila ada kesulitan dapat menghubungi bagian Mawa di Gd. H Lantai 1 pada jam kerja.
Semarang [ simawa.unnes.ac.id ].
Tidak ada komentar:
Posting Komentar